Pengertian LAN (Local Area Network) (Pembahasan Terlengkap) – Tentu saja sudah tidak asing lagi bagi kita dengan kalimat LAN atau Local Area Network, tetapi apakah kita sudah mengetahui apa arti sebenarnya dari LAN? Terkadang kita hanya mengetahui saja sedangkan maksud dan pengertian yang sebenarnya kita belum mengetahuinya.
Untuk itu disini akan menjelakan seputar LAN atau Local Area Network, supaya dapat membantu para pembaca memahami dan juga mengerti maksud dari LAN yang sebenarnya.
Pengertian LAN (Local Area Network) (Pembahasan Terlengkap)
Untuk lebih jelasnya langsung saja kita mulai mebahas mengenai LAN dibawah ini.
Pengertian LAN ( Local Area Network )
LAN atau Juga Local Area Network merukapan suatu perangkat jaringan sebagai penghubung komputer satu dengan komputer yang lainnya. Dan dengan menghubungkan kabel serta router yang berfungsi sebagai penyambungnya.
Seperti komputer 1 yang kemudian dapat disambungkan dengan komputer 2 dengan cara menggunakan kabel LAN, tetapi jika mau menghubungkan komputer 1 dengan komputer 2, 3 dan juga 4 sehingga memerlukan sebuah router atau alat penghubung.
Pengertian Jaringan LAN atau Local Area Network
LAN atau Local Area Network merupakan suatu media transmisi bersama juga rangkaian hardware dan juga software supaya menginterfacekan perangkat agar menjadi media dan mengatur akses menuju ke media tersebut dengan tepat. Sedangkan topologi yang digunakan LAN ialah berupa cincin, bus, pohon dan juga bintang.
Topologi dan juga pohon adalah bagian dari kabel yang pasif dimana sebagai tempat perangkat terhubung. Pentransmisian sebuah frame darisuatu stasiun dapat didengar oleh stasiun yang lainnya. Sedangkan cincin LAN trediri dari loop yang tertutup dan juga perulangan yang dapat memungkinkan data bisa beredar pada seputara cincin.
Sedangkan repeater sendiri mempunyai fungsi sabagai titik penghubung pada perangkat. Sedangkan transmisi pada umumnya mempunyai bentuk frame, dan yang berupa bintang mencakup pada sebuah simpul pusat dari tempat stasiun terhubung.
Jaringan LAN sendiri biasanya jaringan milik pribadi yang lebih sering digunakan didalam gedung atau juga kampus yang mempunyai ukuran hingga beberapa kilometer. Sedangkan jaringan LAN sendiri dapat dibedakan dari tiga karakteristik jenis jaringan yang lainnya.
- Ukuran
- Teknologi transmisi
- Serta topologi yang digunakan
Jaringan LAN sendiri mempunyai ukuran yang terbatas,yang mempunyai arti bahwa waktu transmisi di keadaan yang terburuknya terbatas dan juga bisa diketahui pada sebelumnya.
Jadi dengan mengetahui keterbatasannya yang dapat menyebabkan adanya kemungkinan agar menggunakan jenis dari desain tertentu. Hal tersebut yang juga memudahkan manajemen jaringannya.
Itulah penjelasan yang dapat diberikan mengenai Pengertian LAN (Local Area Network) (Pembahasan Terlengkap), jaringan LAN merupakan penghubung antara komputer satu dengan komputer yang lainnya. Semoga penjelasan yang diberikan dapat memudahkan pembaca dalam memahami LAN atau Local Area Network itu sendiri, terimakasih 🙂